MySql - Insert Hallo guys. Hari ini saya akan share artikel mengenai perintah insert didalam mysql.Ini adalah artikel lanjutan dari artikel sebelumnya .Untuk penjelasan lebih lengkap mengenai perintah insert,sobat bisa lihat dokumentasi mysql.Disini saya akan coba menjelaskan dengan sederhana.Insert disini memiliki arti memasukan atau menambahkan data.Perintah dasar dalam perintah insert di mysql adalah Insert into namatable(namafield)values(nilai). Oke guys,sekarang saya akan coba implementasikan didalam mysql,disini saya akan menggunanakan phpmyadmin. Pertama kita buka database PembelianBarang yang sudah buat pada artikel ini Kemudian pilih tabel barang yang sudah buat. Kemudian klik tab sql Setelah kita klik,maka akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini. Hapus perintah select yang ada didalam nya,lalu masukan perintah insert,seperti gambar dibawah ini Setelah itu klik button go Setelah button Go kita klik,maka perintah...
TiarAgisti
Sharing all about programming